bagaimana cara meneladani sikap malaikat yaitu berkata baik atau diam?
B. Arab
Alifmaulana1
Pertanyaan
bagaimana cara meneladani sikap malaikat yaitu berkata baik atau diam?
2 Jawaban
-
1. Jawaban annidaamaliah71
Saag berkumpul dengan atau mungkin saat baru datang ke sekolah biasanya teman2 langsung ngerumpi tuh, ngobrol2 gak jelas. Nah kita jangan ikutan lebih baik kita berdzikir dalam hati atau kita mencari kegiatan yang lebih positif selain ngerumpi -
2. Jawaban wulansintia
berkata baik atau diam
saat kita sedang disekolah dilingkungan rumah atau dimanapun itu, saat mengumpul sesama teman kadang mulut kita tanpa disadari mengghibah orang atau mengejek orang, maka jika kita tidak bisa berkata baik. lebih baik lagi kalau kita diam