IPS

Pertanyaan

Apa yg menyebabkan VOC Runtuh

1 Jawaban

  • Faktor Penyebab Runtuhnya/Kehancuran VOC

    Banyaknya korupsi di sebagian besar pegawai tinggi VOC yang digunakan untuk membeli rumah-rumah mewah di belanda.
    Banyaknya hasil laba yang diselewengkan oleh para pegawai di kantor cabang, terlihat dari pembukuan laba yang berbeda dari dagang asia dengan kantor pusat di belanda.
    Adanya ekspansi dagang untuk memperbesar daerah jangkauan perdagangan yang membutuhkan biaya yang banyak sedangkan laba yang dibukukan tidak mencukupi membuat banyaknya hutang-hutang VOC dari ekspansi dagang tersebut.
    Adanya serangan terhadap kapal-kapal VOC yang dilakukan oleh armada angkatan laut Eropa, sehingga banyak kapal VOC yang tidak kembali membuat VOC kekurangan armada kapal untuk berdagang.

Pertanyaan Lainnya