jelaskan 3 teori masuknya islam di Nusantara,terutama perihal waktu tempat dan asalnya
Sejarah
soniaputri3829
Pertanyaan
jelaskan 3 teori masuknya islam di Nusantara,terutama perihal waktu tempat dan asalnya
1 Jawaban
-
1. Jawaban Tilka1328
a. teori gujarat, menurut teori ini islam masuk ke indonesia sekitar abad ke-13, di bawah oleh para pedagang islam dari Gujarat , India.
b. teori mekkah, menurut teori ini pengaruh islam telah masuk ke indonesia sekitar abad ke-7, di bawah langsung oleh para pedagang arab
c. teori persia, menurut teori ini islam di indonesia di bawah masuk oleh orang-orang persia sekitar abad ke-13